Ussindonesia.co.id JAKARTA. Direktur PT Chandra Asri Pacific Tbk (TPIA) Andre Khor Kah Hin menambah porsi kepemilikan sahamnya di perusahaan sebanyak 136.200 saham. Melansir keterbukaan informasi Rabu (19/11/2025), Andre terpantau membeli 136,2 ribu saham TPIA di harga transaksi Rp 7.450 per saham pada Rabu (18/11/2025) lalu. Dengan begitu, Andre perlu merogoh kocek hingga Rp 1,01 miliar untuk menuntaskan pembelian saham tersebut. Adapun tujuan dari...
Read More »Wall Street Menguat Tipis Jelang Laporan Keuangan Nvidia
Ussindonesia.co.id Wall Street dibuka menguat tipis pada Rabu (19/11/2025), setelah mengalami penurunan tajam beberapa hari sebelumnya, menjelang publikasi laporan keuangan Nvidia yang dinilai sebagai momen penting bagi perdagangan saham terkait kecerdasan buatan (AI). Indeks Dow Jones Industrial Average naik 46,9 poin atau 0,10% ke level 46.138,68. Sementara itu, S&P 500 bertambah 8,5 poin atau 0,13% menjadi 6.625,84, dan Nasdaq Composite naik 26,4...
Read More »BI Tahan Suku Bunga: Kekhawatiran Global Bayangi Ekonomi Indonesia
Bank Indonesia menahan suku bunga di 4,75% pada November 2025 untuk mengantisipasi ketidakpastian global, meski ruang pelonggaran tetap terbuka.
Read More »BI Ungkap Ruang Penurunan Suku Bunga Masih Terbuka
Ussindonesia.co.id JAKARTA – Bank Indonesia (BI) menetapkan untuk menahan tingkat suku bunga acuan/BI Rate sebesar 4,75 persen pada Rapat Dewan Gubernur (RDG) BI Bulan November 2025. Namun, ruang penurunan suku...
Read More »Bos BI Sentil Lagi Perbankan, Lelet Turunkan Suku Bunga Kredit
Bank Indonesia menyoroti lambatnya penurunan suku bunga kredit meski BI Rate turun. Penurunan suku bunga kredit hanya 20 bps dari 9,20% ke 9,00% pada 2025.
Read More »BI Proyeksikan Ekonomi Global Tahun Ini Hanya Tumbuh 3,1 Persen, Lebih Rendah dari 2024
Ussindonesia.co.id JAKARTA – Bank Indonesia (BI) memandang perekonomian global mengalami perlambatan pada tahun ini di tengah berbagai dinamika perpolitikan serta ekspektasi kebijakan suku bunga yang menekan pergerakan ekonomi. Diproyeksikan, sepanjang...
Read More »Lolos Sandbox OJK, GORO Siap Perkuat Tokenisasi Properti
Ussindonesia.co.id JAKARTA. GORO, perusahaan investasi properti fraksional, resmi lulus dari Ruang Uji Coba Inovasi Keuangan (Sandbox) Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Kelulusan ini menegaskan posisi GORO sebagai pionir tokenisasi aset riil berbasis properti di Indonesia serta menjadi langkah penting dalam memperluas akses investasi melalui teknologi. Penetapan kelulusan tersebut tertuang dalam Surat OJK Nomor S-527/IK.01/2025 untuk PT Teknologi Gotong...
Read More »Pasca BI Tahan Suku Bunga, Begini Proyeksi Rupiah untuk Kamis (20/11)
Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Nilai tukar rupiah ditutup menguat terhadap dolar Amerika Serikat pada Rabu (19/11/2025). Mengutip Bloomberg, rupiah di pasar spot naik 0,26% ke level Rp 16.708 per dolar AS. Sementara berdasarkan kurs Jisdor Bank Indonesia (BI), rupiah juga menguat 0,16% menjadi Rp 16.732 per dolar AS. Kepala Ekonom Bank Permata, Josua Pardede, mengatakan penguatan rupiah terjadi seiring antisipasi pasar terhadap hasil Rapat Dewan...
Read More »Rupiah Melemah Dalam Sepekan Terakhir, Langkah BI Jadi Penentu
Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Nilai tukar rupiah ditutup menguat terhadap dolar Amerika Serikat pada Rabu (19/11/2025). Mengutip Bloomberg, rupiah di pasar spot menguat 0,26% secara harian ke Rp 16.708 per dolar AS. Namun, dalam sepekan rupiah melemah 0,32% dari posisinya pada Senin (10/11) di level Rp 16.690 per dolar AS. Sedangkan Berdasarkan Jisdor Bank Indonesia (BI) rupiah juga menguat 0,16% secara harian ke posisi Rp 16.732 per dolar AS. Namun...
Read More »Aksi Jual Global Merebak, Investor Berburu Safe Haven Emas hingga US Treasury
Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Aksi jual global (global selloff) kembali menekan pasar keuangan dunia. Kekhawatiran mengenai valuasi saham-saham berbasis kecerdasan buatan (AI) yang dinilai terlalu tinggi memicu pergeseran besar investor dari aset berisiko menuju aset aman (safe haven). Presiden Komisioner HFX International Berjangka Sutopo Widodo mengatakan, tekanan jual ini mendorong investor kembali ke instrumen yang dianggap paling stabil. “Aset...
Read More »