Rupiah dalam tren melemah pekan ini, simak proyeksinya untuk pekan depan

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Nilai tukar rupiah melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pada Kamis (15/1/2026). Mengutip Bloomberg, rupiah di pasar spot melemah 0,18% secara harian ke Rp 16.896 per dolar AS. Dalam sepekan, rupiah spot melemah 0,46% dari akhir pekan lalu yang ada di Rp 16.819 per dolar AS. Sedangkan berdasarkan Jisdor Bank Indonesia (BI) rupiah melemah 0,05% secara harian ke Rp 16.880 per dolar AS. Pengamat mata uang, Ibrahim...

Read More »

Prospek saham rokok diproyeksi cerah di 2026, cermati saham rekomendasi analis

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Prospek sektor tembakau di Bursa Efek Indonesia (BEI) diproyeksikan membaik signifikan pada 2026, setelah melewati periode tekanan panjang sepanjang 2025. Pemulihan kinerja ini ditopang oleh stabilitas tarif cukai, stimulus fiskal pro-konsumsi, serta perbaikan daya beli masyarakat. Analis BRI Danareksa Sekuritas, Abida Massi Armand, menilai tahun 2026 berpotensi menjadi titik balik bagi industri hasil tembakau untuk...

Read More »

Urgensi proof of reserve dan UU P2SK dalam menguatkan keamanan dana investor kripto

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Di tengah pertumbuhan pesat aset kripto di Indonesia, isu transparansi dan keamanan dana nasabah kembali mengemuka. Penerapan Proof of Reserve (PoR) kini dinilai bukan sekadar inovasi teknis, melainkan fondasi penting tata kelola bursa kripto untuk menjaga kepercayaan pasar dan meminimalkan risiko sistemik. Pengamat pasar mata uang dan aset digital, Ibrahim Assuaibi, menilai PoR menjadi standar baru transparansi industri....

Read More »

Cermati saham net sell terbesar asing saat IHSG catatkan rekor baru kemarin

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Reli Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berlanjut selama tiga hari berturut-turut menjelang libur panjang pekan ini. Pada perdagangan Kamis (16/1/2026), IHSG kembali mencatatkan rekor tertinggi baru sepanjang sejarah. Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI) melalui RTI, IHSG ditutup menguat 0,47% atau bertambah 42,82 poin ke level 9.075,40. Baca Juga: IHSG Naik Tipis di Akhir Pekan, Cermati Ussindonesia.co.id Sell Terbesar...

Read More »

Pengembangan talenta blockchain dan Web3 menjadi fokus industri

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Di tengah meningkatnya perhatian global terhadap teknologi blockchain dan Web3, pengembangan sumber daya manusia menjadi salah satu isu kunci yang ikut menentukan posisi Indonesia dalam ekosistem tersebut. Perguruan tinggi dan pelaku industri mulai mencari pola kolaborasi yang mampu menjembatani dunia akademik dengan kebutuhan nyata industri yang terus bergerak cepat. Salah satu inisiatif adalah program Future Innovators...

Read More »