Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada perdagangan Rabu (18/11/2025). Pukul 09.07 WIB, IHSG menguat 32,71 poin atau 0,39% ke 8.399,42. Analis Mirae Asset Sekuritas Indonesia, Tasrul Tannar menyebut tekanan jual mulai tampak di tengah tren positif IHSG. Pada Rabu (18/11/2025), pergerakannya akan berada dalam rentang 8. 273- 8.475. IHSG ditutup di 8,361.93 dengan range 8,442.87 – 8,341.90, masih bergerak...
Read More »IHSG Menguat ke 8.395,3 di Pagi Ini (19/11), Top Gainers LQ45: BUMI, KLBF, MBMA
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat di awal perdagangan hari ini. Rabu (19/11/2025) pukul 09.13 WIB, IHSG menguat 33,4 poin atau 0,40% ke 8.395,326. Penguatan IHSG ini disokong hampir seluruh indeks sektoral. Sektor dengan penguatan terbesar dicetak IDX Properti dan Real Estate yang melonjak 1,3% di pagi ini. Berikutnya ada IDX Sektor Barang Baku, IDX Sektor Kesehatan, IDX Sektor Energi dan IDX Sektor Barang...
Read More »IHSG Dibuka di Zona Hijau, Naik Tipis 0,24 Persen
IHSG dibuka di zona hijau, naik 20,355 poin (0,24 persen) ke 8.382,280. Sementara rupiah masih melemah dari dolar AS. #bisnisupdate #update #bisnis #text
Read More »Jadi Primadona, Potensi Cuan Saham Teknologi DCII dan MLPT Akhir Tahun
Saham teknologi DCII dan MLPT melonjak 522,27% dan 321,62% ytd, melebihi IHSG. Tren ini diproyeksi berlanjut, namun investor harus cermati fundamental.
Read More »Trump Sudah Kantongi Calon Ketua The Fed Pengganti Powell, Ini Bocorannya
Trump telah memilih calon Ketua The Fed pengganti Powell, tetapi belum mengungkap nama. Kandidat potensial termasuk Waller, Bowman, Warsh, Hassett, dan Rieder.
Read More »IHSG Dibuka Naik 0,23% ke 8.380, Investor Cermati Hasil RDG BI Hari Ini (19/11)
IHSG naik 0,23% ke 8.380,98; investor fokus pada hasil RDG BI. Saham CPIN, TPIA, dan OILS direkomendasikan beli, sementara INDY disarankan jual.
Read More »IHSG Reli Jelang Pengumuman BI Rate, Saham Tambang DEWA, BUMI, MDKA Memanas
IHSG menguat jelang pengumuman BI Rate, saham DEWA, BUMI, MDKA naik. IHSG dibuka di 8.384,36 dengan kapitalisasi pasar Rp15.355 triliun.
Read More »Rupiah Dibuka Melemah Tipis ke Rp 16.754 Per Dolar AS Hari Ini (19/11)
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Nilai tukar rupiah di pasar spot bergerak tipis dan melemah di awal perdagangan hari ini. Rabu (19/11/2025), rupiah dibuka di level Rp 16.754 per dolar Amerika Serikat (AS). Ini membuat rupiah melemah tipis 0,02% dibanding penutupan hari sebelumnya yang berada di level Rp 16.751 per dolar AS. Hingga pukul 09.00 WIB, mata uang di Asia bervariasi dengan kecenderungan melemah. Di mana, won Korea Selatan menjadi mata uang...
Read More »Analis Kompak Revisi Naik Target IHSG, Inflow Asing Jadi Katalis Utama
Analis menaikkan target IHSG karena inflow asing dan stabilnya saham konglomerat. KISI Sekuritas memprediksi IHSG di 8.650-8.850 pada 2025.
Read More »Bursa Asia Bervariasi di Pagi Ini (19/11), Indeks Hangseng Dibuka Menguat
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Bursa Asia bervariasi dengan kecenderungan melemah pada perdagangan pagi hari ini. Rabu (19/11/2025) pukul 08.21 WIB, indeks Nikkei 225 naik 0,1% ke 48.753,94. Sejalan, Indeks Hang Seng dibuka naik tipis 0,09% ke 25.954,23. Sementara itu, indeks Taiex terlihat melemah 0,15% menjadi 26.715,87 dan indeks Kospi turun 0,26% ke 3.943,18. Sementara itu, indeks ASX 200 naik 0,2% ke 8.485,9. Di sisi lain, FTSE Straits Times...
Read More »