Usai ambil alih saham Repsol, produksi migas Medco tembus 156.000 boepd

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Medco Energi Internasional Tbk mencatat lonjakan kinerja produksi migas sepanjang 2025 setelah meningkatkan kepemilikan dan pengendalian operasi di Blok Corridor. Akuisisi saham Repsol yang membuat Medco menggenggam 70% participating interest di wilayah kerja tersebut menjadi salah satu pendorong utama produksi minyak dan gas yang mencapai 156.000 barel setara minyak per hari (boepd). “Memasuki tahun 2026, kami tetap...

Read More »

Bidik pasar baru, Aspirasi Hidup (ACES) tambah portofolio bisnis lewat kehadiran NEKA

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Aspirasi Hidup Indonesia Tbk (ACES) menghadirkan NEKA, merek usaha baru yang menyediakan aneka kebutuhan rumah dan gaya hidup. Kehadiran NEKA merupakan bagian dari langkah strategis ACES untuk menjangkau segmen pasar dan wilayah baru, khususnya di kawasan luar pusat kota yang belum terlayani secara optimal oleh ritel modern. Hingga akhir tahun 2025, emiten yang dikenal dengan merek AZKO ini telah membuka 10 toko NEKA...

Read More »

IHSG Rontok Dua Hari Beruntun, Begini Strategi Investasi Danantara ke Depan

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara) terus mencermati pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang terkoreksi dalam dua hari belakangan. Meski pasar modal sedang bergejolak, Danantara memastikan tetap agresif menyuntikkan modal secara berhati-hati. Chief Investment Officer (CIO) Danantara Indonesia, Pandu Patria Sjahrir mengungkapkan gejolak pasar tidak mengubah target investasi instansi...

Read More »

Buyback jadi penahan tekanan IHSG, saham Rukun Raharja (RAJA) berpeluang rebound

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Aksi buyback saham yang mulai digencarkan sejumlah emiten di tengah volatilitas Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dinilai menjadi sinyal kepercayaan manajemen terhadap valuasi saham yang sudah tertekan. Salah satu emiten yang mulai melakukan buyback adalah PT Rukun Raharja Tbk (RAJA) dengan alokasi dana hingga Rp250 miliar. Analis Fundamental BRI Danareksa Sekuritas Abida Massi Armand menilai buyback saham di tengah...

Read More »

Serial System International jual saham LUCK di harga Rp 155 per saham

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Salah satu pemegang saham PT Sentral Mitra Informatika Tbk (LUCK) menjual kepemilikan saham. Dalam keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI), pemegang saham LUCK yang menjual saham adalah Serial System International Pte Ltd Adapun jumlah saham emiten yang bergerak di bidang solusi percetakan dan dokumen yang dijual sebanyak 1.195.500 saham. Baca Juga: BNI Sekuritas Tuntaskan Fasilitas Transaksi Strategis GMFI...

Read More »