Ketegangan AS–Venezuela picu penguatan dolar, rupiah berisiko melemah

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Memanasnya ketegangan geopolitik Amerika Serikat dan Venezuela akhir-akhir ini dinilai dapat memicu penguatan indeks dolar Amerika Serikat (DXY). Head of Business Development Division Henan Putihrai Asset Management (HPAM) Reza Fahmi melihat, ketegangan geopolitik seperti penangkapan Presiden Venezuela oleh AS biasanya mendorong penguatan dolar AS karena investor global mencari aset safe haven. "Jika situasi memburuk atau...

Read More »

AS serang Venezuela, apa dampaknya terhadap harga minyak dunia?

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Presiden Amerika Serikat Donald Trump menyatakan bahwa Washington akan mengambil alih kendali Venezuela hingga proses transisi pemerintahan dapat berjalan. Trump juga menegaskan rencana Amerika Serikat (AS) untuk memanfaatkan cadangan minyak Venezuela yang sangat besar dan menjualnya ke negara lain. Pernyataan tersebut disampaikan Trump kepada awak media, hanya beberapa jam setelah Presiden Venezuela Nicolas Maduro...

Read More »

Ketegangan AS-Venezuela jadi sentimen pergerakan DXY, seberapa dalam dampaknya?

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Pergerakan indeks dolar Amerika Serikat (DXY) dinilai masih relatif stabil di tengah memanasnya ketegangan geopolitik AS–Venezuela. Pengamat komoditas menilai, hingga kini konflik tersebut belum menjadi katalis utama bagi perubahan signifikan DXY, yang masih lebih dipengaruhi arah kebijakan moneter The Fed, pergerakan imbal hasil US Treasury, serta sentimen geopolitik global lainnya. Seperti diketahui, Presiden Amerika...

Read More »

Ketegangan AS–Venezuela dinilai tak picu lonjakan harga minyak WTI

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Ketegangan geopolitik Amerika Serikat dan Venezuela diperkirakan tidak akan memicu lonjakan signifikan pada harga minyak mentah West Texas Intermediate (WTI). Seperti diketahui, Presiden Amerika Serikat Donald Trump pada Sabtu (3/1/2026) menyatakan bahwa Amerika Serikat (AS) mengambil alih kendali sementara atas Venezuela setelah pasukan khusus AS menangkap Presiden Venezuela Nicolas Maduro dalam sebuah operasi militer...

Read More »

ADRO umumkan kurs konversi dividen interim 2025: Rp16.720/USD

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Alamtri Resources Indonesia Tbk (ADRO) mengumumkan penggunaan kurs konversi untuk pembagian dividen interim tahun buku 2025. Dalam keterbukaan informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI), ADRO menyebut bahwa kurs konversi yang digunakan untuk pembagian dividen tunai interim mengacu pada kurs tengah Bank Indonesia (BI) tanggal 2 Januari 2026, yaitu senilai Rp16.720 per dolar AS. "Dengan demikian jumlah keseluruhan dividen...

Read More »

Harga emas awal 2026 menguat, geopolitik global dorong peluang tembus US$ 5.000

Ussindonesia.co.id — JAKARTA. Harga emas dunia kembali menguat pada awal tahun 2026, didorong meningkatnya ketidakpastian global. Mengutip Trading Economics pada Jumat (2/1/2026), emas naik 0,28% secara harian ke level US$ 4.360 per ons troi pada hari perdagangan pertama tahun 2026, memperpanjang momentum kenaikan dari kinerja tahunan terkuatnya dalam lebih dari empat dekade. Analis Doo Financial Futures Lukman Leong menilai penguatan emas di awal...

Read More »

Asing net sell Rp 17,34 triliun pada 2025, ini saham favorit dan peluang rebound 2026

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Investor asing Ussindonesia.co.id sell sebesar Rp 17,34 triliun sepanjang 2025. Meski begitu, sejumlah saham menjadi incaran investor asing di tengah derasnya aliran dana yang keluar. Berdasarkan data RTI, investor asing paling banyak Ussindonesia.co.id buy di saham PT Impack Pratama Industri Tbk (IMPC) sebesar Rp 8,18 triliun sepanjang 2025. Disusul oleh saham PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) Ussindonesia.co.id buy Rp 7,44 triliun....

Read More »

IHSG awal Januari bergerak fluktuatif di tengah bayang-bayang geopolitik

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengawali tahun 2026 dengan sentimen yang relatif konstruktif, meskipun dibayangi meningkatnya tensi geopolitik global. Pengamat pasar modal sekaligus Founder Republik Investor, Hendra Wardana, menilai secara teknikal IHSG masih berada dalam tren naik yang sehat dan berpeluang kembali menguji level tertinggi sepanjang masa di kisaran 8.777. Namun, eskalasi konflik antara Amerika Serikat...

Read More »

Rupiah tertekan fundamental dan sentimen global, ini proyeksinya Senin (5/1)

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Nilai tukar rupiah melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pada Jumat (2/1/2026). Mengutip Bloomberg, rupiah melemah 0,23% secara harian ke Rp 16.725 per dolar AS. Sejalan dengan itu, rupiah JISDOR (Jakarta Interbank Spot Dollar Rate) Bank Indonesia (BI) juga dicatat melemah secara harian 0,03% menjadi Rp 16.725 per dolar AS. Analis Komoditas Doo Financial Futures, Lukman Leong, mengatakan pelemahan rupiah pada akhir...

Read More »