Mulai bangkit awal 2026, sudah waktunya koleksi saham BBCA, BBRI, BMRI, dan BBNI?

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Harga saham bank berkarakteristik blue chip mulai menunjukkan tanda-tanda kebangkitan pada awal 2026, setelah mengalami tekanan cukup dalam sepanjang 2025. Kondisi ini memunculkan pertanyaan di kalangan investor, apakah saat ini menjadi momentum yang tepat untuk mulai mengoleksi saham bank blue chip di Bursa Efek Indonesia (BEI). Saham blue chip merupakan saham lapis satu yang telah berpengalaman di pasar modal dan...

Read More »

Kembali manjakan investor, Disney naikkan dividen di 2026

Baik disukai maupun dikritik, Disney (DIS) tetap menjadi salah satu perusahaan yang paling sering diperhatikan investor. Setiap langkahnya selalu memicu pertanyaan: langkah besar apa berikutnya di industri media? Seberapa besar pendapatan film Marvel terbaru? Berapa harga tiket taman hiburan yang akan datang? Dan yang tak kalah penting, ke mana ara...

Read More »

Industri kripto bertumbuh, exchanger lokal memperkuat fundamental dan ekspansi

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Di tengah fluktuasi, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat total nilai transaksi aset kripto di Indonesia sepanjang tahun 2025 mencapai Rp 482,23 triliun. Kepala Eksekutif Pengawas Inovasi Teknologi Sektor Keuangan, Aset Keuangan Digital, dan Aset Kripto OJK Hasan Fawzi menjelaskan, penopang besarnya nilai transaksi tersebut adalah pertumbuhan jumlah investor aset kripto di dalam negeri. Hingga November 2025, jumlah...

Read More »

Saham Menghuni FCA ikut melonjak di tengah kenaikan IHSG, ini katalis pendorongnya

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) rawan mengalami koreksi di awal pekan. Namun secara tren jangka panjang, IHSG masih punya peluang untuk lanjut menguat dan bergerak di atas level 9.000. Pada akhir perdagangan Kamis (15/1/2026), IHSG menguat 0,47% ke level 9.075,41. Dalam sepekan terakhir, investor asing mencatatkan beli bersih Ussindonesia.co.id buy sebesar Rp 4,46 triliun di seluruh pasar. Investment Analyst Infovesta Kapital...

Read More »

Fenomena January Effect: Ini Sektor yang Dominasi Pasar Saham 2026

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Kombinasi antara rotasi sektoral dan ekspektasi fundamental cukup mempengaruhi kinerja indeks sektoral saham pada awal 2026. Mengutip data Bursa Efek Indonesia (BEI), IDX Consumer Cyclicals menjadi indeks sektoral dengan kinerja terbaik pada awal tahun ini berkat pertumbuhan yang mencapai 14,38% year to date (ytd) ke level 1.402,672 hingga Kamis (15/1/2026). Di belakangnya, ada IDX Basic Materials yang mencatatkan...

Read More »