Ussindonesia.co.id JAKARTA — Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali dibekukan untuk kedua kalinya dalam dua hari perdagangan. Pada Kamis (29/1/2026), IHSG dibuka di level 8.027 poin dan dalam 20 menit...
Read More »OJK percepat implementasi kenaikan batas minimal free float jadi 15%
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Bursa Efek Indonesia (BEI) berencana untuk mengerek ketentuan minimal saham beredar bebas atau free float dari 7,5% menjadi 15% dalam waktu dekat. Seperti diketahui, OJK memang tengah menggodok kenaikan minimal free float saham di kisaran 10%–15%. Dalam skenarionya, kenaikan batas free float ini akan dilakukan secara bertahap. Namun nampaknya sebagai respons atas permintaan dari MSCI, OJK...
Read More »OJK bakal lakukan reformasi menyeluruh di pasar modal Indonesia, ini 3 langkahnya
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan melakukan reformasi secara keseluruhan untuk pasar modal Indonesia secara cepat, tepat dan efektif sebagai tindak lanjut tekanan pasar dari MSCI. Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Mahendra Siregar menilai, lembaga penyedia indeks tetap ingin memasukkan saham-saham emiten dari Indonesia ke dalam indeks global. Ini karena pasar modal Indonesia sangat potensial dan investable...
Read More »MSCI guncang IHSG, Danantara dukung pendalaman pasar saham RI
Danantara Indonesia tetap fokus berinvestasi di pasar modal secara proporsional meski MSCI membekukan rebalancing saham Indonesia, menyerahkan respons risiko kepada regulator.
Read More »Purbaya dan petinggi Danantara temui Airlangga, bahas IHSG trading halt?
Pemerintah RI dan Danantara bertemu Menko Airlangga bahas IHSG yang terhenti akibat koreksi MSCI. Menkeu Purbaya sebut ini shock sementara, sarankan fokus ke saham blue chip.
Read More »Optimistis IHSG tembus 10.000, Purbaya: Jangan takut, shock pasar hanya sementara
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menilai gejolak yang terjadi di pasar keuangan domestik saat ini hanya bersifat sementara dan jangka pendek. Dengan fundamental ekonomi Indonesia yang dinilai kuat, Purbaya optimistis Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi menembus level 10.000 pada akhir tahun 2026. “Jangan takut. Kan saya Menteri Keuangannya. Saya optimistis ke 10.000 di akhir tahun. Nggak usah takut,” ujar...
Read More »Risiko turun peringkat guncang pasar modal Indonesia, IHSG dan rupiah tertekan
Ussindonesia.co.id JAKARTA/SINGAPURA. Pasar saham Indonesia kembali terpuruk pada perdagnagna Kamis (29/1/2026). Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mencatat penurunan dua hari terdalam sejak krisis keuangan Asia 1998, dipicu kekhawatiran penurunan peringkat pasar oleh MSCI yang memicu aksi jual massal investor. IHSG sempat anjlok sekitar 8% sebelum ditutup melemah sekitar 6% di sesi I. Penurunan tajam ini menyusul kejatuhan 7,4% pada Rabu...
Read More »MSCI goyang IHSG, bos OJK akan berkantor di BEI demi jaga kepercayaan investor
OJK akan berkantor di BEI mulai 30 Januari 2026 untuk menjaga kepercayaan investor dan mempercepat reformasi pasar modal usai pembekuan rebalancing MSCI.
Read More »Usai ambil alih saham Repsol, produksi migas Medco tembus 156.000 boepd
Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Medco Energi Internasional Tbk mencatat lonjakan kinerja produksi migas sepanjang 2025 setelah meningkatkan kepemilikan dan pengendalian operasi di Blok Corridor. Akuisisi saham Repsol yang membuat Medco menggenggam 70% participating interest di wilayah kerja tersebut menjadi salah satu pendorong utama produksi minyak dan gas yang mencapai 156.000 barel setara minyak per hari (boepd). “Memasuki tahun 2026, kami tetap...
Read More »Bidik pasar baru, Aspirasi Hidup (ACES) tambah portofolio bisnis lewat kehadiran NEKA
Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Aspirasi Hidup Indonesia Tbk (ACES) menghadirkan NEKA, merek usaha baru yang menyediakan aneka kebutuhan rumah dan gaya hidup. Kehadiran NEKA merupakan bagian dari langkah strategis ACES untuk menjangkau segmen pasar dan wilayah baru, khususnya di kawasan luar pusat kota yang belum terlayani secara optimal oleh ritel modern. Hingga akhir tahun 2025, emiten yang dikenal dengan merek AZKO ini telah membuka 10 toko NEKA...
Read More »