Aksi jual asing tekan saham big banks, simak rekomendasinya

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Saham bank berkapitalisasi besar terlihat kompak melemah pada perdagangan Senin (5/1/2026) meski Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) justru ditutup menguat. Dilihat dari Stockbit, saham PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) terkoreksi 0,27% ke level Rp3.630 per unit. Saham BBRI terlihat menjadi emiten yang paling banyak dilego investor asing, dengan Ussindonesia.co.id sell mencapai Rp 134,78 miliar. Tekanan juga dialami PT Bank Mandiri...

Read More »

Laju kinerja Jasa Marga (JSMR) kencang usai libur Nataru, ini rekomendasi sahamnya

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Peningkatan lalu lintas sepanjang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) dinilai menjadi salah satu katalis kinerja PT Jasa Marga Tbk (JSMR) di kuartal IV 2025. Peningkatan kinerja JSMR juga dinilai bisa berlanjut di tahun 2026 lantaran adanya penyesuaian tarif tol. JSMR mencatat sebanyak 324.208 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek pada Hari H s.d H+1 periode Libur Tahun Baru 2026 atau pada Kamis (1/1/2026) pukul 06.00...

Read More »

Konflik AS–Venezuela dinilai minim dampak bagi emiten migas Indonesia

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Ketegangan politik yang melibatkan Amerika Serikat (AS) dan Venezuela dipercaya hanya memberikan efek terbatas bagi kelangsungan usaha emiten-emiten minyak dan gas (migas) Indonesia. Sebagaimana diketahui, akhir pekan lalu dunia dikejutkan oleh operasi militer AS ke Venezuela, di mana pihak AS menangkap Presiden Venezuela Nicolas Maduro beserta istrinya. Tak lama setelah peristiwa penangkapan tersebut, Presiden AS Donald...

Read More »

Pengendali LINK Axiata Investments jual 36,56 juta saham

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Pengendali PT Ussindonesia.co.id Tbk (LINK), Axiata Investment tercatat mengurangi porsi kepemilikan sahamnya di perusahaan. Mengacu pada keterbukaan informasi yang disampaikan Jumat (2/1/2026), Axiata Investments melepas sebanyak 36.562.377 saham atau sekitar 36,56 juta saham LINK. Transaksi tersebut difasilitasi oleh Maybank Sekuritas Indonesia. Sebelum transaksi, Axiata Investments mengempit sebanyak 2,02 miliar saham LINK atau...

Read More »

Pramono menanti IPO Bank Jakarta: Waktunya jadi bank profesional!

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengatakan, skema penawaran umum saham perdana alias initial public offering (IPO) perlu dilakukan Bank Jakarta agar lebih sehat. Pramono percaya, dengan menjadi perusahaan terbuka di Bursa Efek Indonesia (BEI), Bank Jakarta bisa mengurangi ketergantungan dengan perorangan serta Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI. “Saya betul-betul berkeinginan Bank Jakarta mempersiapkan diri untuk bisa...

Read More »