Indeks S&P 500 turun tipis usai The Fed pertahankan suku bunga sesuai ekspektasi

Ussindonesia.co.id NEW YORK. Pergerakan bursa saham Amerika Serikat (AS) cenderung terbatas pada perdagangan Rabu (28/1/2026), seiring respons investor yang relatif tenang setelah Bank Sentral AS, The Federal Reserve atau The Fed memutuskan menahan suku bunga acuan sesuai ekspektasi pasar. Melansir Reuters, Indeks S&P 500 ditutup melemah tipis 0,01% ke level 6.977,87. Sementara itu, Nasdaq Composite naik 0,17% ke posisi 23.857,83, dan Dow Jones...

Read More »