Ada BBRI & BBCA, cek saham net sell terbesar asing di hari perdana perdagangan 2026

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengawali perdagangan awal tahun 2026 dengan kinerja positif. Pada penutupan perdagangan Jumat (2/1/2026), IHSG ditutup melonjak 1,17% atau naik 101,19 poin ke level 8.748,13. Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), sepanjang perdagangan perdana tahun ini IHSG bergerak di kisaran 8.664 hingga 8.748. Sentimen positif tampak mendominasi pasar sejak awal sesi hingga penutupan. Baca...

Read More »

Asing net buy jumbo Rp 1,06 triliun, cek saham yang banyak diborong di awal 2026

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melesat pada perdagangan perdana di awal tahun 2026. Mengutip data Bursa Efek Indonesia (BEI), IHSG melesat 1,17% atau bertambah 101,19 poin ke level 8.748,13 pada penutupan perdagangan, Jumat (2/1/2026). Sepanjang perdagangan perdana tahun 2026, IHSG bergerak di rentang level 8.664 - 8.748. Baca Juga: Ussindonesia.co.id Buy Jumbo Rp 2,68 Triliun, Cek Saham yang Banyak Diborong Sepekan...

Read More »

Wall Street dibuka menguat di awal 2026, sentimen risiko membaik

Ussindonesia.co.id NEW YORK. Indeks utama Wall Street dibuka menguat pada hari perdagangan pertama tahun 2026, karena sentimen risiko membaik setelah beberapa sesi di hari-hari terakhir tahun 2025 yang penuh gejolak berakhir dengan penurunan. Mengutip Reuters, Jumat (2/1/2026), pada bel pembukaan perdagangan indeks Dow Jones Industrial Average naik 42,7 poin, atau 0,09% ke level 48.105,98. Indeks S&P 500 naik 32,6 poin, atau 0,48% ke level 6.878,11,...

Read More »