Asuransi Ramayana (ASRM) Dapat Restu Bagi Dividen Saham

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Asuransi Ramayana Tbk telah mendapatkan restu dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) untuk membagi dividen saham pada 4 November 2025. Adapun pemegang saham yang berhak mendapat dividen adalah mereka yang tercatat pada tanggal 14 November 2025 sampai 16.00 WIB. Manajemen emiten berkode saham ASRM ini menyatakan, jumlah saldo laba yang dikapitalisasi sebesar Rp 20,93 miliar. Dari jumlah Rp 20,93 miliar...

Read More »

Masih Dibayangi The Fed, Rupiah Diramal Lanjutkan Pelemahan, Kamis (6/11)

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) diperkirakan masih akan melanjutkan pelemahan pada Kamis (6/11/2025). Pada perdagangan kemarin, mata uang Garuda melemah usai rilis data pertumbuhan ekonomi kuartal III – 2025. Mengutip Bloomberg, rupiah di pasar spot melemah 0,05% secara harian ke level Rp 16.717 per dolar AS. Sedangkan berdasarkan Jisdor Bank Indonesia (BI) rupiah melemah 0,02% secara harian ke...

Read More »

Laba Bersih Adaro Andalan (AADI) Kuartal III Turun, Tapi Prospeknya Masih Positif

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Adaro Andalan Indonesia Tbk (AADI) telah melaporkan laba bersih Ussindonesia.co.id profit sebesar US$ 587 juta sepanjang sembilan bulan pertama 2025 turun 45% dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Meski hasil ini sedikit di bawah perkiraan Indo Premier Sekuritas, capaian tersebut masih sejalan dengan konsensus para analis, masing-masing mencapai 71% dan 75% dari target laba bersih tahun penuh 2025. Analis Indo Premier...

Read More »

Harga Minyak Dunia Merosot, Kekhawatiran Kelebihan Pasokan Tekan Pasar Global

Ussindonesia.co.id NEW YORK. Harga minyak global kembali tertekan pada perdagangan Rabu (5/11/2025), turun lebih dari 1% dan menyentuh posisi terendah dalam dua pekan terakhir. Tekanan terutama datang dari kekhawatiran kelebihan pasokan (glut) minyak dunia, meskipun data menunjukkan permintaan bahan bakar di Amerika Serikat masih cukup kuat sehingga menahan penurunan lebih dalam. Harga minyak mentah Brent ditutup melemah 92 sen atau 1,43% ke posisi...

Read More »

Harga Emas Naik di Tengah Kekhawatiran Pasar dan Kuatnya Data Tenaga Kerja AS

Ussindonesia.co.id NEW YORK. Harga emas dunia naik lebih dari 1% pada perdagangan Rabu (5/11/2025) waktu setempat, di tengah meningkatnya sentimen penghindaran risiko meski data tenaga kerja sektor swasta Amerika Serikat (AS) menunjukkan hasil yang lebih kuat dari perkiraan. Harga emas spot tercatat naik 1,3% menjadi US$ 3.983,89 per ons troi pada pukul 14.30 waktu setempat. Sementara itu, kontrak berjangka emas AS untuk pengiriman Desember ditutup...

Read More »

Laba Masih Jauh dari Target Analis, Begini Rekomendasi Saham HM Sampoerna (HMSP)

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk (HMSP) mencatatkan laba yang masih di bawah ekspektasi pada sembilan bulan pertama 2025. Namun Maybank mulai melihat ada tanda-tanda pemulihan pada kuartal III-2025. Analis Maybank Sekuritas Indonesia, Willy Goutama dalam riset 31 Oktober 2025 menilai, kinerja HMSP mulai membaik dan berpotensi mengalami pertumbuhan laba yang solid dalam beberapa tahun mendatang, didukung diversifikasi...

Read More »

Wall Street Menguat, Data Ekonomi dan Laporan Keuangan Kuat Redam Kekhawatiran

Ussindonesia.co.id NEW YORK. Bursa saham Amerika Serikat (AS)berakhir menguat pada Rabu (5/11/2025), didorong data ekonomi yang solid dan laporan keuangan kuartal ketiga yang positif. Kenaikan ini membantu meredam kekhawatiran investor terhadap valuasi saham teknologi yang dinilai terlalu tinggi. Tiga indeks utama di Wall Street kompak menguat, dengan saham-saham teknologi dan berbasis kecerdasan buatan (AI) menjadi motor utama penggerak pasar. Pada...

Read More »

Cek Rekomendasi Teknikal Saham SMRA, BELI, TOBA untuk Perdagangan Kamis (6/11)

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 76,61 poin atau 0,93% ke 8.318,52 pada akhir perdagangan Rabu (5/11/2025). Berikut rekomendasi teknikal sejumlah saham dari analis untuk perdagangan Kamis (6/11/2025): PT Summarecon Agung Tbk (SMRA) SMRA ditutup terkoreksi 1,01% secara harian ke Rp 394 pada Rabu (5/11). Secara jangka pendek, saham SMRA bergerak konsolidasi dengan range support di 378 dan resistance di...

Read More »