Harga emas tembus US$ 4.600: Ini 4 cara cuan dari lonjakan harga

Ussindonesia.co.id Harga emas melesat menembus level historis di atas US$ 4.600 per ons troi pada Senin (12/1/2026), dipicu meningkatnya ketegangan geopolitik serta ekspektasi pelonggaran kebijakan moneter Amerika Serikat (AS). Kenaikan ini menandai rekor tertinggi pertama emas pada 2026, setelah mencetak serangkaian rekor sepanjang tahun lalu. Seiring reli harga emas, minat investor terhadap logam mulia ini juga semakin meningkat. Melansir Reuters,...

Read More »

Jual satu kapal, Bintang Samudera Mandiri Lines (BSML) raup dana Rp 10,50 miliar

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Emiten angkutan laut dalam negeri, PT Bintang Samudera Mandiri Lines Tbk (BSML) berhasil mengantongi Rp 10,50 miliar dari penjualan satu unit kapal tug boat bernama TB. Equator 30. Sekretaris Perusahaan Bintang Samudera Mandiri Lines Pramayari Hardian menjelaskan pada 8 Januari 2025, manajemen BSML telah menandatangani Akta Jual Beli Kapal dengan PT Pelayaran Korindo. “Transaksi penjualan aset ini dilakukan dalam rangka...

Read More »

Dolar indeks (DXY) cenderung bullish di kuartal I-2026, kondisi rupiah bisa tertekan

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Indeks dolar Amerika Serikat (AS) dalam tren naik di awal tahun 2026. Kondisi ini dinilai berpotensi memperpanjang tekanan terhadap nilai tukar rupiah. Melansir Trading Economics pada Senin (12/1/2026) pukul 17.16 WIB, indeks dolar AS berada di level 98,798 atau menguat 0,48% secara mingguan dan 0,44% secara bulanan. Presiden Komisioner HFX International Berjangka Sutopo Widodo meyebut, tren kenaikan index dolar (DXY) di...

Read More »

Siap ekspansi, ini prospek dan rekomendasi saham Sariguna Primatirta (CLEO)

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Sariguna Primatirta Tbk (CLEO) menargetkan tiga pabrik baru yang berlokasi di Palu, Pontianak, dan Pekanbaru mulai beroperasi pada tahun 2026. Dengan rampungnya ketiga fasilitas pabrik ini, total jaringan produksi CLEO mencapai 35 pabrik yang tersebar di hampir seluruh wilayah strategis Indonesia. Presiden Direktur CLEO Melisa Patricia berharap langkah ekspansi ini dapat menekan biaya logistik dan mempercepat...

Read More »

IHSG berpeluang rebound terbatas pada Selasa (13/1), ini saham rekomendasi analis

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 0,58% ke level 8.884,72 pada perdagangan Senin (12/1/2026), setelah sempat menyentuh low intraday di area 8.715. Pelemahan ini mencerminkan meningkatnya kewaspadaan pelaku pasar di tengah kombinasi sentimen domestik dan global. Analis Teknikal BRI Danareksa Sekuritas, Reza Diofanda menjelaskan, kekhawatiran pasar terhadap pelebaran defisit APBN, yang mendekati 3%, dibaca...

Read More »

Prediksi IHSG dan rekomendasi saham untuk Selasa (13/1/2026)

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah pada Senin (12/1/2026). IHSG turun 0,58% ke level 8.884,72, seiring meningkatnya tekanan jual di sejumlah saham. Equity Analyst MNC Sekuritas Herditya Wicaksana mengatakan, saham-saham energi dan infrastruktur menjadi beban utama pelemahan IHSG. “Peningkatan tekanan jual membuat pergerakan IHSG tertekan. Sektor energi dan infrastruktur menjadi pemberat. Ditambah lagi pelemahan...

Read More »

Ekspansi jadi penopang prospek Hermina (HEAL) pada 2026, semak rekomendasinya

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Setelah sahamnya terkoreksi 15,32% sepanjang tahun lalu, prospek PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL) dinilai tetap solid memasuki 2026. Ekspansi jaringan dan peningkatan permintaan layanan kesehatan menjadi faktor pendukung utama bagi emiten rumah sakit ini. Equity Research Kiwoom Sekuritas Indonesia, Abdul Azis Setyo Wibowo, menjelaskan bahwa pelemahan harga saham HEAL pada 2025 lebih mencerminkan penyesuaian valuasi dan...

Read More »

Penguatan dolar indeks (DXY) dinilai normal, rupiah tetap tertekan di kuartal I-2026

Ussindonesia.co.id – JAKARTA. Indeks dolar Amerika Serikat (AS) kembali mengalami tren penguatan di awal 2026 seiring respons pasar terhadap data ekonomi AS yang solid. Meski dinilai masih dalam fase penguatan yang normal dan berpotensi terbatas, pergerakan dolar AS tetap menjadi sentimen tekanan bagi rupiah. Melansir Trading conomics pada Senin (12/1/2026) pukul 16.48 WIB, indeks dolar AS berada di level 98,790 atau menguat 0,48% secara mingguan dan...

Read More »