Rupiah Jisdor melemah 0,33% ke Rp 16.935 per dolar AS pada Senin (19/1/2026)

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Rupiah di Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) Bank Indonesia ada di level Rp 16.935 per dolar Amerika Serikat (AS) pada Senin (19/1/2026), melemah 0,33% dari perdagangan sebelumnya yang ada di Rp 16.880 per dolar AS. Pergerakan rupiah di Jisdor BI sejalan dengan rupiah spot. Di pasar spot, rupiah ditutup pada level Rp 16.955 per dolar Amerika Serikat (AS) pada akhir perdagangan Senin (19/1/2026), melemah 0,40%...

Read More »

Yupi Indo (YUPI) belum gunakan dana IPO Rp 596,67 miliar, ini catatan analis

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Yupi Indo Jelly Gum Tbk (YUPI) hingga kini belum merealisasikan seluruh dana yang diperoleh dari penawaran umum perdana saham (initial public offering/IPO). YUPI mencatatkan perolehan dana IPO sebesar Rp 612,63 miliar pada 25 Maret 2025. Setelah dikurangi biaya penawaran umum senilai Rp 15,96 miliar, dana bersih yang diterima YUPI mencapai Rp 596,67 miliar. Berdasarkan keterbukaan informasi 13 Januari 2026, YUPI...

Read More »

Prediksi Wall Street soal saham 2026, AI jadi penentu arah pasar

Pasar saham Amerika Serikat menutup 2025 dengan performa yang terbilang luar biasa. Selama tiga tahun berturut-turut, indeks utama mencatatkan kenaikan dua digit dan bikin banyak investor makin percaya diri. Pertanyaan besarnya sekarang, apakah tren positif ini masih berlanjut di 2026. Wall Street sendiri mayoritas masih optimis, meski target kenai...

Read More »

Harga emas Antam tembus Rp 2,7 juta per gram, waktunya profit taking?

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Harga emas batangan Antam keluaran Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) kembali memecahkan rekor. Pada Senin (19/1/2026), harga pecahan satu gram emas Antam berada di level Rp 2.703.000 per gram atau naik Rp 40.000 dibandingkan dengan harga pada Sabtu (17/1/2026) lalu di level Rp 2.663.000 per gram. Menanggapi hal tersebut, Analis Doo Financial Futures, Lukman Leong, bilang peluang bagi investor untuk melakukan aksi...

Read More »