Ussindonesia.co.id JAKARTA. Harga saham PT Koka Indonesia Tbk (KOKA) sempat naik 12,31% di level Rp 292 pada Selasa (6/1/2026). Namun hingga pukul 15.09 WIB saham KOKA hanya naik 7,69% di level Rp 280 per saham. Kenaikan ini sejalan dengan rencana Ningbo Lixing Enterprise Ussindonesia.co.id., Ltd. untuk mengakuisisi 63,5% saham yang telah ditempatkan dan disetor penuh dalam KOKA. “Saat ini proses akuisisi masih berjalan dengan tetap memperhatikan...
Read More »Menimbang daya tarik saham peritel MAPI, AMRT, hingga ACES pada 2026
Saham peritel Indonesia seperti AMRT, ACES, dan MAPI diproyeksikan pulih pada 2026 setelah penurunan pada 2025, didukung peningkatan daya beli dan ekspansi toko.
Read More »Harga minyak memanas, sanggup dorong saham ENRG ke Rp1.906?
Harga minyak naik akibat ketegangan AS-Venezuela, mempengaruhi saham ENRG. Analis merekomendasikan beli dengan target harga Rp1.906.
Read More »Rupiah ditutup melemah ke Rp 16.758 per dolar AS hari ini (6/1), ringgit paling kuat
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Nilai tukar rupiah di pasar spot masih tak mampu keluar dari tekanan hingga akhir perdagangan hari ini. Selasa (6/1/2026), rupiah ditutup di level Rp 16.758 per dolar Amerika Serikat (AS). Ini membuat rupiah melemah 0,11% dibanding penutupan hari sebelumnya yang berada Rp 16.740 per dolar AS. Hingga pukul 15.00 WIB, mata uang di Asia bervariasi dengan kecenderungan menguat. Di mana, ringgit Malaysia menjadi mata uang...
Read More »Surplus neraca dagang berlanjut, BI optimistis ketahanan eksternal terjaga
Ussindonesia.co.id JAKARTA -- Bank Indonesia (BI) menyatakan neraca perdagangan Indonesia yang melanjutkan tren surplus menjadi penopang ketahanan eksternal ekonomi Indonesia ke depan. Neraca perdagangan Indonesia pada November 2025 tercatat mengalami...
Read More »Isra Miraj hingga perayaan Imlek, BI peringatkan potensi tekanan inflasi Sumsel di awal 2026
Bank Indonesia memperingatkan potensi inflasi di Sumsel awal 2026 akibat konsumsi Isra Mi'raj, Imlek, cuaca buruk, dan harga emas tinggi.
Read More »Harga buyback emas Antam melesat dekati rekor Selasa (6/1/2026)
Harga buyback emas Antam naik Rp34.000 ke Rp2.405.000, mendekati rekor ATH. Kenaikan ini dipengaruhi harga emas global dan ketegangan geopolitik.
Read More »Emiten Prajogo Pangestu, Chandra Asri (TPIA) raih Rp 84 miliar dari jual alat usaha
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Emiten milik taipan Prajogo Pangestu, PT Chandra Asri Pacific Tbk (TPIA) mengantongi Rp 84 miliar dari penjualan sejumlah peralatan kepada anak usahannya, yaitu PT Wastewater Solution Indonesia (WSI). Melansir keterbukaan informasi yang dirilis pada Senin (5/1/2026), transaksi penjualan itu telah diteken pada 31 Desember 2025. Di mana, TPIA menjual tangki dan kapal, mesin, SKIDS, dan peralatan lainnya. “Perusahaan...
Read More »Hari pertama perdagangan di 2026, ICDX catat volume transaksi senilai Rp 130 triliun
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indonesia Commodity & Derivatives Exchange (ICDX) atau Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia (BKDI) merilis data perdagangan pada hari pertama tahun 2026. Dalam transaksi di tanggal 2 Januari 2026, tercatat total volume transaksi sebanyak 28.621 lot, terdiri dari transaksi multilateral sebanyak 3.778 lot, Transaksi Sistem Perdagangan Alternatif sebanyak 24.843 lot. Total transaksi hari pertama tahun 2026 ini melebihi...
Read More »Indeks LQ45 bergerak loyo, saham sektor emas dan barang konsumsi bisa jadi penopang
Ussindonesia.co.id JAKARTA. Kinerja indeks saham LQ45 tercatat masih lesu di sepanjang tahun 2025. Indeks yang berisi saham-saham berkapitalisasi besar dan menjadi acuan utama bagi fund manager global maupun domestik ini hanya membukukan kenaikan 2,41% secara year to date (ytd) hingga akhir perdagangan tahun 2025. Capaian tersebut jauh di bawah performa Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang mampu melesat hingga 22,13% di periode sama. Untuk tahun...
Read More »