Turun Seribu per Gram,Ini Harga dan Buyback Emas Antam Terbaru Senin 24 November 2025

Ringkasan Berita: Satu gram emas Antam hari ini dijual dari di harga Rp 2.340.000. Emas batangan Antam ukuran 0,5 gram yang termurah, hari ini dijual di harga Rp 1.220.000. Harga jual kembali (buyback) emas Antam hari ini di angka Rp 2.201.000 per gram. Ussindonesia.co.id Berikut rincian harga emas batangan produksi PT Aneka Tambang (Persero) atau Antam hari ini, Senin (24/11/2025). Harga emas dan buyback emas Antam ini berdasarkan informasi...

Read More »

Harga Emas Lanjut Terkoreksi, Menanti Data Ekonomi AS di Pekan Ini

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Harga emas turun ke sekitar US$ 4.040 per ons troi pada hari Senin (24/11), melanjutkan penurunan hari Jumat, karena investor menunggu lebih banyak data ekonomi AS untuk sinyal yang lebih jelas tentang prospek kebijakan Federal Reserve. Seperti dikutip Tradingeconomics, Senin (24/11), perhatian utama akan tertuju pada angka penjualan ritel dan Producer Price Index (PPI) pada September yang akan dirilis pada hari Selasa,...

Read More »

Petrosea (PTRO) Tuntaskan Akuisisi 60% Saham Scan-Bilt

Ussindonesia.co.id JAKARTA. PT Petrosea Tbk (PTRO) mengumumkan bahwa anak usahanya, Petrosea Services Solutions Ltd, telah menyelesaikan pengambilalihan 60% saham Scan-Bilt Pte. Ltd (SBPL) pada 21 November 2025. Akuisisi ini dilakukan melalui penandatanganan perjanjian jual beli saham dengan pemegang saham SBPL, TCAL Engineering Pte. Ltd, senilai SGD 10,3 juta atau setara US$ 8,03 juta. Baca Juga: IHSG Pagi Ini Menguat, Dipicu Optimisme Potensi...

Read More »

Patrick Walujo Cabut dari GoTo Gojek Tokopedia (GOTO), Hans Patuwo Naik Jadi Dirut

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Emiten teknologi PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) akan merombak struktur kepemimpinan. Di mana, Patrick Walujo yang kini menjabat sebagai direktur utama akan digantikan oleh Hans Patuwo. Perombakan jajaran direksi GOTO ini akan diajukan dalam untuk mendapatkan persetujuan pada Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang dijadwalkan pada 17 Desember 2025 mendatang. Komisaris Utama GOTO Agus Martowardojo...

Read More »

Dana Asing Masuk Bursa, Cek Saham Net Buy & Net Sell Terbesar Asing Sepekan Terakhir

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menutup perdagangan pada akhir pekan lalu di zona merah. Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI) melalui RTI, IHSG turun tipis 0,07% ke level 8.414,35 pada penutupan Jumat (21/11/2025). Sementara dalam sepekan terakhir, IHSG tercatat menguat 0,52% ke level 8.414 disertai Ussindonesia.co.id buy atau beli bersih jumbo investor asing. Pelemahan IHSG pada Jumat terutama dipicu koreksi di lima...

Read More »

IHSG Pagi Ini Menguat, Dipicu Optimisme Potensi Pemangkasan Suku Bunga AS

Ussindonesia.co.id JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengawali perdagangan Senin (24/11/2025) di zona hijau. Mengutip data RTI pukul 09.11 WIB, IHSG naik 0,35% atau 29,39 poin ke level 8.443,74, dengan 287 saham menguat, 202 saham melemah, dan 192 saham stagnan. Total volume perdagangan mencapai 4,1 miliar saham dengan nilai transaksi sebesar Rp 2,25 triliun. Delapan indeks sektoral menopang penguatan IHSG pagi ini, dengan tiga sektor...

Read More »